LKS-SMK TINGKAT NASIONAL
SMKN 4 KENDARI MENGIKUTI LKS-SMK TINGKAT NASIONAL
SMKN4KDI.- Telah dibuka secara resmi LKS SMK Tingkat nasional oleh PUSPRESNAS. Pembukaan dilakukan secara daring dengan melibatkan sekitar 800 peserta dengan berbagai cabang lomba seluruh indonesia. SMKN 4 Kendari, mewakili Provinsi Sulawesi Tenggara dengan bidang lomba IT Network System Administration.
Gambar 1 : Siswa mengikuti pembukaan LKS daring
Hari ini, selasa 26 oktober 2021 pertandingan akan dilaksanakan. Untuk persiapan, dari jurusan Teknik komputer dan jaringan telah menyiapkan segala kebutuhan yang dibutuhkan untuk LKS sesuai dengan pesyaratan yang dipersyaratkan oleh Puspresnas.

Gambar 2: pembukaan secara daring

Gambar 3 : Peserta LKS SMK tingkat nasional

Kesempatan yang sangat berharga bagi siswa dapat mewakili provinsi, sekolah dan jurusan.
sebagai motivasi untuk mencapai dan meraih yang terbaik . (MIN)